Sporty Magazine official website | Members area : Register | Sign in

resensi novel menndamba

Kamis, 15 November 2012

Share this history on :

ImageJudul              : Mendamba
Penulis           : Aditia Yudis
Penerbit                   : Gagas Media
Terbit Tahun : I, 2010
Tebal              : VIII + 184 halaman; 19 cm
Jenis               : Fiksi
           








KEPENGARANGAN

Aditia yudis
sekarang terdampar di bogor pinggiran, di tingkat akhir masa perkuliahan di departemen konservasi Sumber Daya hutan dan konservasi Sumber Daya Hutan dan Ekowisata. Masa Akhir yang menyenangkan itu dia isi dengan melakukan hobinya yaitu membaca, menulis, nonton film, jalan-jalan, dan wisata kuliner.

Dia adalah pencinta pisang dan nge-fans berat dengan Daffa Adhitya.

dia bias dihubungi via facebook di
adhiet07@yahoo.com atau teitter, username: adit_adit.


 SINOPSIS

Ada persoalan yang belum tuntas antara kita. Bukan, bukan dendam. Hanya tanda Tanya besar mengapa kau meninggalkanku di saat aku membutuhkanmu. Aku marah, kesal dan kecewa. Namun, semua itu tertutupi hangat cinta yang masih menyala-nyala dalam hatiku…..

Setiap malam aku berdoa, suatu saat bisa mendengar suaramu lagi. Aku mendongakkan kepala ke langit, berharap kau melihat rembulan yang sama.


Sepuluh tahun sudah berlalu sejak Adrianna meninggalkan Reno. Entah apa yang merasuki pikirannya saat itu, Annasapaan akrabnyabegitu tega meninggalkan Reno sendiri di saat Reno benar-benar sedang membutuhkannya. Sepuluh tahun sudah berlalu sejak Adrianna meninggalkan Reno. Entah apa yang merasuki pikirannya saat itu, Annasapaan akrabnyabegitu tega meninggalkan Reno sendiri di saat Reno benar-benar sedang membutuhkannya.
Tidak dipungkiri, kecelakaan mobil itulah yang membuat Anna jadi ragu akan kesetiaannya pada Reno. Belum lagi, omelan yang kerap Anna dapatkan dari ibunda Reno. Semua itu menambah kebulatan tekadnya untuk menginggalkan pria yang sangat ia cintai.
Sayang, meski sudah sepuluh tahun berlalu, Anna masih menyimpan rasa cintanya terhadap Reno. Ia bahkan nekat meminta waktu untuk mencari kembali Reno di Jogja kepada sang ibu yang saat itu akan menjodohkannya dengan seseorang bernama Indra.
Satu kesempatan pun diberikan sang ibu kepada Anna. Dengan tekad yang bulat, ia menghubungi Naufalsahabatnya semasa kuliah. Begitu sampai di kota gudeg itu, kenangan akan Reno semakin kuat terasa. Dulu, ia, Reno, Naufal, dan Afrapacar Naufal, selalu menghabiskan waktu bersama.
Berbekal informasi yang didapatkan Anna dari Naufal, akhirnya ia bisa bertemu dengan Reno. Hanya saja, Anna harus berpura-pura menjadi asisten para mahasiswa yang sedang melakukan penelitian di Taman Nasional Gunung Merapi.
Di sanalah ia bertemu kembali dengan sosok yang selama ini ia cari. Reno yang begitu ia cintai. Reno yang telah ia tinggalkan dan sakiti. Rasa bersalah pun berkecambuk dalam diri Anna. Namun, Reno yang sekarang begitu dingin. Jauh dari sifatnya yang dulu begitu hangat.
Lambat laun, sikap Reno kepada Anna mulai berubah. Ia sudah memaafkan Anna atas kejadian beberapa tahun silam yang menyebabkan pernikahan mereka batal. Namun, baru saja Anna berharap bisa kembali seperti dulu, ada saja kejutan yang membuatnya tidak bisa menerima kenyataan yang ada.
Suatu kenyataan yang membuatnya bingung. Suatu kenyataan yang membuat Anna merasa dikhianati. Meski begitu, Anna yang tampak begitu berat menerima kenyataan tersebut dengan mudah melewatinya. Semua karena Naufal selalu berada di sampingnya.
Mungkinkah Naufal orang yang sebenarnya selama ini Anna butuhkan? Atau hanya Reno yang ia inginkan?

   KEUNGGULAN BUKU
Buku yang mempunyai tebal halaman 184 ini memiliki sampul yang menarik serta memiliki motifasi yang baik bagi pembacanya. Kata-kata yang di gunakan juga sangat menarik.

-       KELEMAHAN BUKU
Buku ini mungkin terlalu tebal untuk dibaca, sehingga membuat para pembacanya kurang memahami isi dari novel ini. Buku ini juga masih menggunakan kertas yang buram di isinya sehingga kurang menarik.

-         NILAI BUKU
Penulis bisa memberikan bahasa yang menarik ketika ia menyampaikan perasaannya dalam tulisan ini. Novel ini sangat cocok di baca oleh para remaja krena mengisahkan tentang percintaan dan perasaan seseorang.

-       SARAN
Walaupun tidak sedikit kata-kata yang masih sulit untuk di mengerti, tetapi kita mudah untuk mengartikanya karena bangyak kalimat yang bersifat puitis yang membuat para pembacanya semakin penasaran untuk membacanya. Seharusnya penulis dapat lagi menambahkan kalimat-kalimat yang bersifat puitis agar para pembacanya lebih tertarik untuk membacanya.

Thank you for visited me, Have a question ? Contact on : youremail@gmail.com.
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...

0 komentar:

Posting Komentar